Tuesday , 17 June 2025
Home / Tag Archives: #skk migas

Tag Archives: #skk migas

Usai Dikunjungi Menteri ESDM, Pertamina EP dan RH Petrogas Komitmen Lakukan Eksplorasi Migas di Papua Barat Daya

RESOURCESASIA.ID, SORONG –  Kunjungan kapangan Menteri ESDM, Bahlil lahadalia dan Kepala SKK Migas, Djoko Siswanto berdampak positif bagi KKKS (Kontraktor Kontrak Kerjasama) di Sorong Papua Barat Daya. Dua perusahaan migas yang telah lama beroperasi di wilayah Sorong yaitu Pertamina EP dan RH Petrogas menyatakan kesiapannya untuk melakukan pengembangan dan eksplorasi …

Read More »

Saat Artificial Intelligence Dukung Keselamatan Kerja di Zona Rokan

RESOURCESASIA.ID, PEKANBARU – PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) terus berinovasi dalam upaya meningkatkan produksi di wilayah operasi Zona Rokan. Tranformasi teknologi digitial menjadi kunci penting bagi anak usaha dari Subholding Upstream Pertamina ini menjalankan operasi yang efisien, aman, andal dan selamat.   Bagi PHR, kesehatan, keamanan, keselamatan dan peduli lingkungan …

Read More »

Pastikan Keberlanjutan Produksi Blok Rokan, Pertamina Hulu Rokan Gunakan Berbagai Inovasi

RESOURCESASIA.ID, PEKANBARU – Sejak resmi alih kelola pada tahun 2021, Pertamina Hulu Rokan (PHR) sukses menahan laju penurunan produksi. Berbagai upaya dilakukan PHR, utamanya adalah peningkatan kegiatan dimana rata-rata ada 500 sumur pengembangan dibor setiap tahun serta ada  lebih dari 20 ribuan kegiatan work over dan work intervention setiap tahun. …

Read More »

Migas Non-Konvensional: Gulamo dan Kelok Siap Masuki Tahap Eksplorasi Lanjut

RESOURCESASIA.ID, JAKARTA – Setelah dinyatakan discovery, sumur Migas Non Konvensional (MNK) Gulamo dan Kelok kini siap membuka jalan bagi tahapan pembuktian konsep (appraisal). Pertamina Hulu Rokan (PHR) bersama-sama pihak terkait sedang mempersiapkan kelayakan eksplorasi tahap lanjut guna memahami dengan lebih baik potensi reservoir. Sebelumnya, kedua sumur MNK yakni Gulamo dan …

Read More »

Permen ESDM No.14/2025 Resmi Diundangkan, Sumur Masyarakat Bisa Berkontribusi Tingkatkan Produksi Minyak Nasional

RESOURCESASIA.ID, JAKARTA – Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Djoko Siswanto mengabarkan bahwa regulasi terkait pengelolaan sumur minyak oleh masyarakat telah diundangkan. Regulasi yang mengatur sumur minyak masyarakat tersebut tercantum dalam Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia Nomor 14 Tahun …

Read More »

DUKUNG KETAHANAN ENERGI,BAPPENAS DAN SKK MIGAS BERKOLABORASI UNTUK PENINGKATAN LIFTING MIGAS

RESOURCESASIA.ID, JAKARTA – Dalam rangka meningkatkan lifting minyak dan gas bumi nasional, Kementerian PPN/Bappenas bersama Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) menjalin kolaborasi dalam perencanaan, pelaksanaan, dan pengendalian kegiatan usaha hulu minyak dan gas bumi. Kolaborasi tersebut dituangkan lebih lanjut dalam Memorandum of …

Read More »

SKK Migas-Pertamina EP Papua Hormati Adat, Gelar Upacara di Area Eksplorasi BIT-001

RESOURCESASIA.ID, KLAMONO, KABUPATEN SORONG – SKK Migas dan Pertamina EP Papua Field (PEP Papua) yang merupakan bagian dari Zona 14 Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina menghadiri upacara adat di lokasi sumur eksplorasi Bitangur (BIT)-001 di Distrik Klamono, Kabupaten Sorong, pada 15 Mei 2025. Upacara adat diselenggarakan oleh pemilik hak …

Read More »

PHM Sukses Gelar Sail Away Tahap Ketiga Proyek SNB AOI dan Resmikan First Cut of Steel Proyek Manpatu

RESOURCESASIA.ID, TANJUNG PINANG – Sejalan perkembangan Proyek Sisi Nubi AOI sebagai salah satu proyek migas strategis, PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) yang merupakan anak perusahaan PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI), kembali menggelar seremoni sail away tahap ketiga untuk topside platform WPN5 dan WPN6 Lapangan Sisi Nubi di Wilayah Kerja Mahakam …

Read More »

Tanamkan Peduli Lingkungan Sejak Dini, SKK Migas-PEP Donggi Matindok Field Tanam 2.600 Bibit Pohon

RESOURCESASIA.ID, BANGGAI – Sebagai bagian dari program perbaikan kualitas lingkungan, SKK Migas beserta Pertamina EP Donggi Matindok Field Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina, menanam 2.600 bibit pohon yang terdiri dari 1000 bibit mangga, 1000 bibit alpukat dan 600 bibit ketapang kencana di Kecamatan Batui dan Batui Selatan, Kabupaten Banggai, …

Read More »

Komitmen Genjot Produksi, Pemerintah Dengarkan Aspirasi Pelaku Usaha

RESOURCESASIA.ID, TANGERANG – Pemerintah berkomitmen untuk meningkatkan gairah investasi hulu migas melalui keterbukaan terhadap masukan dari para pelaku usaha. Untuk itu ke depannya kebijakan pemerintah akan terus fleksibel. Djoko Siswanto, Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Migas (SKK Migas), menegaskan bahwa sesuai dengan arahan Presiden Prabowo Subianto bahwa …

Read More »

Topang Produksi dan Cadangan Migas, Energi Mega Persada Tambah Kepemilikan di Blok Kangean

RESOURCESASIA.ID, JAKARTA – PT Energi Mega Persada TBK (EMP/ENRG) menandatangani Perjanjian Jual Beli (PJB) untuk mengakuisisi tambahan 25% partisipasi interes di Kontrak Kerja Sama (KKS) blok Kangean dari Japan Petroleum Exploration Co., Ltd. (JAPEX), Kamis(22/5). Setelah diselesaikannya transaksi ini, EMP akan menjadi pengendali tunggal di aset Kangean melalui anak-anak usahanya sembari …

Read More »

Tingkatkan Kemudahan Investasi, Pemerintah Revisi Aturan Perpajakan Skema Kontrak Gross Split

RESOURCESASIA.ID, TANGERANG – Pemerintah kembali menjanjikan perbaikan iklim investasi migas Indonesia dengan merevisi aturan perpajakan untuk sistem kontrak bagi hasil gross split. Pembahasan revisi sudah masuk tahap final dan ditargetkan bisa diterbitkan dalam waktu dekat. Djoko Siswanto, Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Migas (SKK Migas) mengungkapkan revisi …

Read More »

PETRONAS Perluas Portofolio Bisnis di Indonesia Melalui Kontrak Bagi Hasil Serpang  dan Binaiya

RESOURCESASIA.ID, JAKARTA – PETRONAS melalui anak perusahaannya, PETRONAS Energy  Serpang Sdn. Bhd. dan PETRONAS Energy Binaiya Sdn. Bhd., telah menandatangani  Kontrak Bagi Hasil untuk Wilayah Kerja Serpang dan Binaiya yang terletak di lepas pantai Jawa  Timur dan Indonesia Timur. Wilayah Kerja Serpang memiliki luas sekitar 8.498 kilometer persegi,  sementara Wilayah …

Read More »

PGN Apresiasi Inisiatif Pemerintah Luncurkan Kebijakan Swap Gas untuk Pasokan Gas Domestik

RESOURCESASIA.ID, JAKARTA – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersama SKK Migas melakukan langkah konkret dalam upaya pemenuhan pasokan gas bumi nasional. Inisiatif positif berupa realokasi gas ekspor ini akan meningkatkan peran PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) dalam memenuhi kebutuhan energi masyarakat dan seluruh sektor pelanggan di dalam …

Read More »