RESOURCESASIA.ID – Jakarta, Indonesia tengah menghadapi bencana pandemik COVID-19. Pandemik ini juga berdampak pada aspek sosial dan ekonomi masyarakat. PT Medco Energi Internasional Tbk (MedcoEnergi) terus menggalang bantuan bagi penanganan pandemik serta dampak sosial ekonominya. Untuk itu, MedcoEnergi tidak hanya menggalang bantuan materi, namun juga terus memberdayakan masyarakat di wilayah …
Read More »MedcoEnergi Menerbitkan Obligasi tujuh tahun senilai US$650 Juta
RESOURCESASIA.ID, JAKARTA, – PT Medco Energi Internasional Tbk (“MedcoEnergi” atau “Perusahaan”) mengumumkan keberhasilan penerbitan obligasi 7NC4 144A/Reg S dengan tenor 7 tahun sebesar US$650 juta dengan kupon 7,375%. Perusahaan menerima peningkatan peringkat dari B dengan outlook positif ke B+ dari Fitch Ratings, B dengan outlook positif dari S&P Ratings dan …
Read More »PELAKU BISNIS HARUS MENGUBAH ‘MINDSET’ SESUAI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI
RESOURCESASIA.ID, JAKARTA – Para pimpinan perusahaan harus mampu beradaptasi secara cepat dengan perkembangan teknologi. Namun, teknologi tidak menjadi penting dibandingkan upaya yang harus dilakukan setiap pemimpin untuk terus mengubah mindset agar dapat beradaptasi dengan perilaku bisnis yang terus berkembang pesat seiring dengan perkembangan teknologi, terutama teknologi informasi. Demikian benang merah …
Read More »KBRI Tokyo Selenggarakan Konser Jazz Joey Alexander dalam rangka Peringatan 60 Tahun Hubungan Diplomatik Indonesia-Jepang
RESOURCESASIA.ID, TOKYO – Dalam rangka memperingati 60 tahun hubungan diplomatik Indonesia-Jepang, Kedutaan Besar Republik Indonesia di Tokyo bersama co-host PT Medco Energi Internasional Tbk (“MedcoEnergi”) akan menyelenggarakan konser jazz spesial berjudul “A Jazz Evening with The Joey Alexander Trio” yang akan diselenggarakan di Kioi Hall, Tokyo pada 25 September 2018. …
Read More »MEDCO ENERGI UMUMKAN RUPST Dan RUPSLB
Resourcesasia.id, Jakarta, 14 Mei 2018 – PT Medco Energi International Tbk (“MedcoEnergi” atau “Perusahaan”) menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPST dan RUPSLB) pada hari Senin, 14 Mei 2018. Para Pemegang Saham RUPSLB menyetujui Peningkatan Modal Tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu hingga …
Read More »MedcoEnergi Umumkan Hasil Laporan Audit 2017
Resourcesasia.id, Jakarta – PT Medco Energi Internasional Tbk (“MedcoEnergi” atau “Perseroan”) mengumumkan laba bersih sebesar US$127,8 juta dan kenaikan volume produksi minyak dan gas sebesar 31,5% untuk periode yang berakhir 31 Desember 2017 (“2017”). Roberto Lorato, CEO, mengatakan bahwa “Kami cukup senang dengan hasil ini yang mencerminkan penguatan kinerja operasi, …
Read More »MEDCO E&P MALAKA BINA PETANI ACEH TIMUR GARAP PERTANIAN ORGANIK
Resourcesasia.id, Idi Rayeuk – “Mulai sekarang, kita harus menjalankan program ramah lingkungan melalui pertanian berkelanjutan. Insya Allah, kelompok masyarakat petani di Desa Alue Itam, kecamatan Indra Makmu bertekad untuk mengubah karakter dan pola cocok tanam dari kimiawi menjadi organik. Semoga, tanaman padi SRI organik yang ditanam di Desa Alue Ie …
Read More »MEDCO E&P TERUS BANGKITKAN POTENSI TANAMAN OBAT DI MUBA
Resourcesasia.id, Musi Banyuasin – Musi Banyuasin memiliki potensi untuk meningkatkan perekonomian dan kemandirian melalui pengelolaan tanaman obat. Oleh karena itu, potensi ini terus menjadi perhatian dan fokus PT Medco E&P Indonesia (Medco E&P). Bukti perhatian Perusahaan atas potensi ini dilaksanakan melalui kegiatan Panca Lomba Tanaman Obat Keluarga (TOGA) pada Kamis …
Read More »MedcoEnergi Mengumumkan Hasil Laporan Audit 9M 2017
Resourcesasia.id, Jakarta – PT Medco Energi Internasional Tbk (“MedcoEnergi” atau “Perseroan”) mengumumkan laba bersih sebesar US$164,3 juta dan kenaikan volume produksi minyak dan gas sebesar 38,3% untuk periode yang berakhir 30 September 2017 (“9M 2017”). Roberto Lorato, CEO, mengatakan bahwa “Kami terus menunjukkan penguatan hasil kinerja operasi, yang dipadukan dengan …
Read More »MedcoEnergi Perkuat Kepemilikan Bisnis Kelistrikan
Resourcesasia.id, Jakarta – PT Medco Energi Internasional Tbk (“MedcoEnergi” atau “Perseroan”) mengumumkan bahwa Perseroan telah mengakuisisi 77,68% saham di PT Saratoga Power dari Saratoga dan pemegang saham lainnya. Dengan transaksi ini, Perusahaan telah meningkatkan kepemilikan efektif di PT Medco Power Indonesia (“MPI”) dari 49% menjadi 88,62%. Sementara itu 11,38% saham …
Read More »Medco Energi Bukukan Audit Semester I
Resourcesasia.id, Jakarta- PT Medco Energi International Tbk (“MedcoEnergi” atau “Perusahaan”) mengumumkan laporan keuangan konsolidasinya untuk periode yang berakhir pada tanggal 30 Juni 2017 (“Semester 1 2017”). Roberto Lorato, CEO mengatakan bahwa “Perseroan terus menampilkan performa yang bagus serta dapat mempertahankan manajemen produksi dan biaya tahun ini, perseroan juga menambahkan dan …
Read More »MEDCO E&P TANDATANGANI NOTA KESEPAHAMAN PENGEMBANGAN SDM BIDANG ENERGI
Resourcesasia.id, Jakarta – Kehandalan sumber daya manusia Indonesia di bidang pertambangan khususnya minyak dan gas bumi (migas) sudah mampu bersaing dengan negara lainnya. Namun, seiring berkembangnya tantangan dan teknologi, maka perlu terus dilakukan peningkatan ilmu dan keahlian sumber daya manusia kompeten di bidang migas secara terencana untuk kesinambungan energi demi pembangunan yang berkelanjutan. …
Read More »MedcoEnergi menerbitkan obligasi 5NC3 sebesar US $ 300 juta
Resourcesasia, Jakarta – PT Medco Energi Internasional Tbk (“MedcoEnergi” atau “Perusahaan”) mengumumkan telah menerbitkan obligasi 5NC3 S144A / RegSsenilai US $ 300 juta dengan kupon sebesar 8,5%. MedcoEnergi mendapat peringkat kredit untuk MedcoEnergi dan obligasinya ‘B2’ dari Moody’s, dan ‘B’ dari Fitch dan Standard & Poors yang mana semuanya mendapatkan …
Read More »Pengembangan Sumber Daya Migas Aceh Untuk Kebutuhan Energi Nasional
Resourcesasia.id, Banda Aceh – Kebutuhan energi nasional terus meningkat, sementara potensi sumber daya alam masih belum dapat dimanfaatkan secara optimal. Salah satunya adalah gas bumi yang ada di Aceh. Potensi gas di Aceh mampu mendukung Program Pembangunan Pembangkit Listrik 35.000 MW. Tidak hanya itu, potensi ini juga dapat memenuhi kebutuhan …
Read More »Medco, Bahana Artha Ventura, dan MUI Luncurkan Program Pemberdayaan Ekonomi Umat
Resourcesasia.id, Jakarta – Kongres Ekonomi Umat yang dibuka Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, pada 22-24 April lalu di Jakarta menghasilkan berbagai rekomendasi untuk memajukan perekonomian umat di Indonesia. Di antara rekomendasi tersebut adalah komitmen untuk menggerakkan koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) menjadi pelaku usaha utama perekonomian nasional. Tak …
Read More »Medco Energi Rilis Laporan Keuangan Hasil RUPSLB
Resourcesasia.id Jakarta, 19 June 2016 – PT Medco Energi Internasional Tbk (“MedcoEnergi” or the “Perusahaan”) pada hari Jumat 16 Juni 2017 melaporkan telah melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS dan RUPSLB). RUPS ini telah menyetujui beberapa hal yaitu Laporan Tahunan 2016 dan Audit Konsolidasi Laporan Keuangan 2016, Penunjukan …
Read More »